Postingan

Menampilkan postingan dari 2012

PENDEKATAN HOLISTIK DALAM PENDIDIKAN ANAK USIA DINI di TK

Gambar
                                                                                     PENDEKATAN  HOLISTIK DALAM PENDIDIKAN ANAK USIA DINI di TK Undang-Undang Nomor 20 tahun 3003 tentang Sistim Pendidikan Nasional Bab I pasal 1 butir 14 menyatakan bahwa, “Pendidikan anak usia dini merupakan suatu upaya pembinaan yang ditujukan kepada anak sejak lahir sampai dengan usia enam tahun, yang dilakukan melalui pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohani, agar anak memiliki kesiapan dalam memasuki pendidikan lebih lanjut.” Mendidik anak usia dini adalah mempersiapkan generasi. Melatih anak usia dini adalah mempersiapkan pemimpin masa depan yang dapat melaksanakan hablun minallah dan hablun minannas dengan baik. Guru Taman Kanak-kanak dituntut untuk dapat menanamkan kesadaran nilai-nilai agama, mengenal Allah Swt sesuai usianya, melatih rajin beribadah, berakhlak mulia, bersosialisasi dengan teman dan orang yang lebih tua sep